
Gemuruh Riuh Penyambutan Santri Baru 2024
Alkamalblitar.com- Terik matahari yang tenang nan tak terlalu menyengat kulit menyambut hari ini. Ahad, 7 Juli 2024 menjadi hari yang dinantikan oleh warga pesantren yang merupakan hari penerimaan santri baru.