Edisi Kedua AEC Sukses Digelar

Alkamalblitar.com- Arabic and English Competitions (AEC) 2020 sukses digelar Ahad, 26 Januari kemarin. Tahun 2020 ini, agenda ini merupakan edisi yang kedua sejak dihelat yang pertama pada Januari 2019 lalu.
Pada edisi kali ini, ada 5 cabang lomba yang diperebutkan, yaitu: English Speech, Khitobah Al Arabiyyah, Ghina’ Al Arabiy, Poster Painting, dan Imathah. Dilihat dari jumlah peserta, lomba se karesidenan Kediri, ini mengalami peningkatan yang signifikan dibandingkan gelaran edisi pertama. Total ada 116 peserta untuk lomba individu dan 15 tim untuk lomba kelompok (imathah).
Dari segi hadiah, tahun ini juga semakin meningkat. Selain Trophy dan uang pembinaan, ada juga beasiswa untuk para pemenang yang melanjutkan pendidikan di Pondok Pesantren Terpadu Al Kamal.
Berikut daftar para pemenang:

ENGLISH SPEECH DWI ANDREYANTO MI UNGGULAN DARUSSALAM 1
SAYYIDAH NAFISAH NISA ILLAH SDI QURROTA A’YUN NGUNUT 2
RISYAD TABATALA MI JATISALAM GOMBANG 3
KHITOBAH AL ARABIYYAH NASYA FAUZIA RAHMAN MIN KOTA BLITAR 1
YASIN NUR ROHMAN SDI MA’ARIF TAWANGSARI GARUM 2
MARSYA ILMI JANZABIELLA MI 6 TAHUN TAMBAKBOYO 3
GHINA AL ARABIY VIVIA FAJRIA AZMA SDI HASYIM ASY’ARI 1
YANA MARITZA LARAS KANDI SDN 1 SRENGAT 2
DEVITA NUR CAHYANI MIN 2 BLITAR (KUNIR) 3
POSTER PAINTING MUHAMMAD NISA NAILURRIHADA MIN 2 TULUNGAGUNG 1
UBAIDILLAH AINUR ROHMAN MIN 7 BLITAR (PURWOKERTO) 2
LARAS PUJA DEWI MI SABILUL MUHTADIN 3
IMATHAH MI 6 TAHUN TAMBAKBOYO 1
MI SABILUL MUHTADIN 2
MIN 2 BLITAR 3

Selamat untuk para pemenang ya! (sf)

Tags : 

Share This :

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *