Spesial Ramadhan (Episode 12): Puasa Bagi Pekerja Berat dan Sopir
Selain kewajiban berpuasa Ramadhan, ada kewajiban lain berupa nafkah yang harus dikais untuk mencukupi kebutuhan keluarga. Setiap orang pasti menginginkan pekerjaan yang ringan, penghasilannya besar. Namun, tidak semua orang diberikan jatah seperti itu. Justru, ada yang ditakdirkan bergelut dengan pekerjaan
Spesial Ramadhan (Episode 13): Puasa Bagi Wanita Istihadlah
Wanita memiliki kodrat yang berbeda dari laki-laki dalam hal kemampuan mengeluarkan darah secara rutin tiap bulan. Ada kalanya dapat distatuskan sebagai darah haid, nifas, atau istihadhah. Bagi perempuan yang mengeluarkan darah haid dan nifas, maka kewajiban puasa menjadi terhalang. Lain
Spesial Ramadhan (Edisi 09) : Kentut Di Dalam Air, Apakah Membatalkan Puasa?
Dalam menjalankan ibadah puasa, seyogyanya bagi setiap muslim benar-benar memperhatikan masalah sepele yang bisa jadi berpotensi membatalkan puasa. Misalnya seperti permasalan lubang (jauf). Muncul pertanyaan dari masyarakat, apakah kentut di dalam air dapat membatalkan puasa? Pembaca yang budiman. Sebelum membahas
Spesial Ramadhan (Edisi 08) : Dilema Inhaler, Cotton Bud, Dan Obat Tetes Mata Apakah Membatalkan Puasa?
Saat berpuasa, kita berharap dapat nyaman dan tetap menajalani aktivitas seperti biasa. Namun, kadang kala ada saja hambatan-hambatan ringan yang mengganggu kondisi tubuh kita. Taruhlah seperti pilek, sakit mata, atau sakit telinga. Solusi untuk mengatasi hal tersebut, antara lain dengan
Spesial Ramadhan (Edisi 07) : Kemasukan Air Saat Mandi, Batalkah Puasanya?
Kondisi lapar dan dahaga saat puasa menuntut seseorang untuk mencari kesegaran lewat mandi, entah apapun motivasi dan tujuannya. Saat mandi, secara tanpa sengaja, terkadang air masuk ke dalam anggota tubuh. Mungkin, karena terlalu keras mengalirkan (menggrujug) air atau saat membersihkan